Archive for 2018
Karimunjawa dan cerita jatuh hati padanya

Pernah bermimpi piknik naik perahu besar selama lebih dari sejam untuk kemudian berbaring di pantai berpasir putih dengan air yang sangat jernih dan angin yang sepoi sepoi serta background pemandangan yang sempurna buat selfi ....... tapi dengan biaya.
Sam Poo Kong, monumen lintas agama pemersatu bangsa

Jalan jalan ke Semarang rasanya ngga akan lengkap kalau kita nggak mampir ke daerah Simongan gan. Hanya beberapa menit saja kok dari Tugu Muda dan Lawang Sewunya (kalau lewat RSUD Dr. Karyadi lho ya) menuju ke arah Jalur keluar Kota Semarang ke arah.
Ada Cukur Rambut Gembel di Festival Rawapusung Beji

Haru.
Sepertinya hanya itu satu kata yang bisa digunakan untuk menggambarkan apa yang saya (dan mungkin juga teman teman yang lain) rasakan ketika puncak Festival Rawapusung Beji berlangsung. Cukuran gembel alias potong rambut gembel.....
Kok.
10.20.2018
Posted by ngatmow
Festival Payung Indonesia V di Borobudur

Pernah mengunjungi sebuah pagelaran seni tingkat nasional yang banyak payungnya ?
Pernah dengar soal Festival Payung Indonesia ?
Festival Payung Indonesia adalah sebuah Event yang masuk Calendar of Event Kementerian Pariwisata dimana dihadiri.
Sejenak di MAJT, Masjid Agung Jawa Tengah

Sudah lama sebenernya pingin piknik ke suatu tempat yang nggak kaya biasanya, kalo biasanya saya perginya ke gunung, sawah, waduk, lapangan, dan sebagainya yang berbau bau alam, suatu ketika tuh pinginnya ke tempat yang beda gaes........Kota.....
Yes........
9.07.2018
Posted by ngatmow
Sedikit Opini Kemerdekaan Negeri ini

"Tujuh belas Agustus tahun empat lima
itulah hari kemerdekaan kita
hari merdeka nusa dan bangsa
hari lahirnya bangsa Indonesia
merdeka......
sekali merdeka tetap merdeka
selama hayat masih dikandung badan
kita tetap setia tetap sedia
mempertahankan Indonesia
kita.
Festival Dewi Gita, memulai sebuah tradisi ....

" Monggo pak .... " kata seorang wanita setengah baya berbaju jawa lama sambil menenteng sebuah bendho alias pisau besar mirip parang yang bentuknya seperti ibu hamil....... membesar di bagian tengah hehehe........
" Nggih bu..... badhe tindak pundi.
8.14.2018
Posted by ngatmow
Sikunir yang sudah berbenah kini .....

Gadis berjilbab hijau itu memekik kegirangan ketika kami (lebih tepatnya - rombongannya dan saya yang ada di belakang mereka) sampai di puncak Sikunir. Senyumnya yang manis kemudian mengarah kepada saya yang juga sedang terpana oleh keindahan ciptaan.
5.16.2018
Posted by ngatmow
Rejeban Plabengan Dewi Cepag, tradisi unik yang penuh daya tarik

Mata saya masih "mbendul" dan merah ketika seseorang menyapa dengan suara sengau khasnya
" welah..... ada orang banjarnegara sampai di sini juga ...... dirimu nginep apa om ? "
" eh om senior...... nggak om, aku baru aja dateng.dari rumah tadi.
4.01.2018
Posted by ngatmow